Kani Sushi Ichiban Sushi
Siapa bilang makan sushi harus sashimi? Kalau kamu gak suka sashimi atau mayonnaise, kamu bisa kok pilih Kani Sushi
Kani Sushi terbuat dari sushi rice dan daging kepiting olahan yang dilapisi dengan sepotong nori. Rasanya yang khas Jepang cocok untuk kamu yang baru ingin mencoba sushi
Kani Sushi enak dimakan bersama shoyu dan wasabi. Kamu bisa mencelupkan permukaan Kani Sushi pada shoyu, lalu menambahkan sedikit wasabi di atasnya, misalnya atau kamu juga bisa mencocol ujung Kani Sushi pada wasabi, lalu mencelupkan ujung sushi tersebut pada shoyu. Sehingga rasa pedas wasabi dan asinnya shoyu bisa sangat terasa di mulutmu
Apapun caramu, Kani Sushi ini cocok untuk kamu. Sushimu, caramu